Hal Penting yang Perlu Diketahui

1.
Perlu diketahui bahwa pendaftaran USM STAN 2009 sampai saat ini HANYA dilakukan secara ONLINE. Tidak ada pendaftaran manual di tempat penyerahan berkas maupun download formulir dan diisi manual yang kabarnya sudah beredar.
2.
Pendaftaran Online USM STAN 2009 diperpanjang sampai tanggal 7 Juli 2009.
3.
Batas akhir penyetoran biaya USM STAN diperpanjang sampai tanggal 7 Juli 2009.
4.
Bila sampai tanggal 7 Juli 2009 calon peserta yang sudah menyetorkan uang pendaftaran tetapi masih belum bisa melakukan pendaftaran online akan tetap dilayani (pengumuman tata cara pendaftarannya akan diumumkan paling lambat tanggal 7 Juli 2009).
5.
Bila ada kekeliruan data pada saat edit data secara online dan data tersebut sudah dikunci (bahkan sudah dicetak formulirnya) calon peserta dapat mengeditnya pada saat penyerahan berkas di tempat pendaftaran.
6.
Bila penyerahan berkas terjadi pada tanggal 1 dan 2 Juli 2009 dan Anda pada saat itu mengikuti SNMPTN, penyerahan berkas dapat diganti pada tanggal 3 dan 6 Juli 2009.

Penyelesaian Masalah yang sering terjadi :

“SMPT ERROR!Data Tidak Daisetujui!”
Ini berarti terjadi kegagalan pengiriman konfirmasi ke alamat email Anda. Tapi jangan panik dan jangan pula melakukan pendaftaran lagi karena ini merupakan hal yang wajar. Perlu diketahui bahwa sekarang Anda tidak perlu lagi mengkonfirmasikan pendaftaran Anda melalui email (tanpa buka email) sehingga Anda bisa langsung login dengan username dan password pada saat pendaftaran. Data Anda sudah masuk ke database USM.STAN.AC.ID saat pengisian form pendaftaran selesai.

“Invalid token”
Ini berarti bahwa terjadi crash pada saat Anda mengakses halaman usm.stan.ac.id
Bila terjadi saat selesai pengisian form pendaftaran, silahkan coba untuk login dengan username dan password Anda. Bila Anda bisa login, berarti data Anda sudah masuk ke database. Bila tidak bisa, silahkan melakukan pendaftaran lagi.

“Pembulatan Nilai”
Banyak yang bertanya : “kenapa saat nilai data dikunci, data yang seharusnya punya satu angka dibelakang koma terjadi pembulatan nilai?” Bila hal ini terjadi, jangan panik. Silahkan edit saat penyerahan berkas pendaftaran.

“Kesulitan Mengakses”
Bila Anda masih kesulitan mengakses usm.stan.ac.id dan Anda mau mendaftar, silahkan langsung akses kesini [klik disini] yang merupakan halaman pendaftaran USM STAN.

“Database Error: Unable to connect to the database:Could not connect to MySQL”
Overload akses ke database pada saat itu sehingga menimbulkan crash. Silahkan ulangi lagi.

Anda punya masalah lain dalam pendaftaran online USM STAN ini? Silahkan tambahkan komentar…

Admin Infostan

56 Tanggapan

  1. makasih yo…mas

  2. maaf kok pendaftaran online nya belum bisa???

  3. mas kok web pndaftaran nya kok “conection intererupt ???” itu bgmn cara mengatasinya ???

  4. maaf…ni web buat daftar kok masih error????
    mohon bantuannya…

  5. mas pas pgen registrasi truz pgen lanjutinya gak bisa knpa ya??mohon bantuanya

  6. Q dsuruh tgl 2 Juli pengemblian brkas,tp smpi saat ni q lum bsa download form pndftrany,gmn?
    Jd bngung q

  7. Tp kan mnurut cra pndftran kan hrus bwa form pndftran,
    Dan klw tdk bwa tdk akan dlyni,gmn?

  8. emang bener kalo yang ngga pake form pendaftaran tidak dilayani. tapi alangkah baiknya lagi kalo kesana aja untuk cari infonya. mungkin saja bisa. (kalo sempet)

  9. KAK kode setoran yg mana sih?disini ada 15 angka.5 angka pertama, 7 angka kedua, dan 3 angka terakhir. apa itu semua?saya isi form dan ada tulisan smtp error selamat anda telah berhasil.bls

  10. kemarin waktu saya melakukan penyetoran, saya tidak mencantumkan kode pendaftaran di belakang nama saya.karena di lembar pengumuman badan keuanagan republik indonesia no :PENG-007/PP/2009 tidak tercantum langkah penyetorn seperti itu, tapi kemarin saya buka situs ini ada langkah pengisian aplikasi transfer harus mencantumkan kode pendaftaran di belakang nama..
    bermasalh kah nantinya???/ thanks…

  11. 1 lagi iazah blum kluar saya pake no skhu yang dari sekolah gmana???

  12. koq page load error truz?? uda lebih 5x q ngisi form pndaftaran.. tolong… gimana solusinya??

  13. ak udh daftar
    n ktx INVALID TOKEN

    truz ktx gn :
    “Bila terjadi saat selesai pengisian form pendaftaran, silahkan coba untuk login dengan username dan password Anda. Bila Anda bisa login, berarti data Anda sudah masuk ke database. Bila tidak bisa, silahkan melakukan pendaftaran lagi.”

    nah mslhx
    ak cb tuk login
    dblgx gn : username anda dan password g cocok

    pdhal dah ak cocokin

    gmn nh??????

    plisssssss

    help me……………………………….

  14. k kan saya pertama coba trus SMTP gtu terus saa daftar lagi dengan alamat email yg berbeda tapi tetap SMTP.Lalu saya coba login tapi tulisannya error..gimana k/

  15. mas,
    klo misalnya ud buat akun,ud nyetor duid, tp blom masukin nomer bank gt,gmn?

  16. o iy lagi mas,
    trus brusan reload lagi kluar tulisan gni
    “We were unable to find the record (id = 47276) in the database”

    mksudnya ap?
    pdhl log in ptama bs msuk..

  17. mas, saya kan dah ngisi form, abis itu langsung ada tulisan “Session Expired”
    “Maaf, formulir tidak dibuka”
    maksudnya apa ya?

  18. iyah ku juga sama udah berkali2 kaya gitu itu maksudnya apa sih……….

  19. masalahku juga sama kayak tiwi n wahyu,please dibalez……

    • wakakakakaka…. ksian de lu pada msh pusing mkir kyak gtoan.. byak2 doa lu pda dn jgan lupa sungkeman dlu ma ortu byar lo” pd lancar. wakakakakaka… kyk gue.. i love u full…
      wakakakaka…

  20. wah beneran nih data yang salah bisa diperbaiki saat verifikasi?

  21. pak admin, prediksi soal stan 2009 donk plus pembahasan nya…
    “Bila ada kekeliruan data pada saat edit data secara online dan data tersebut sudah dikunci (bahkan sudah dicetak formulirnya) calon peserta dapat mengeditnya pada saat penyerahan berkas di tempat pendaftaran.”

    Ini cara ngedit nya secara onlen atau manual???

    mohon pencerahannya…

  22. mau tanya nih… ada yg mmbingungkan juga.. di atas ada pernyataan bahwa pendaftaran USM STAN 2009 sampai saat ini HANYA dilakukan secara ONLINE. Tidak ada pendaftaran manual di tempat penyerahan berkas maupun download formulir dan diisi manual yang kabarnya sudah beredar….. tetapi di poin no.4. disebuta bahwa
    Bila sampai tanggal 7 Juli 2009 calon peserta yang sudah menyetorkan uang pendaftaran tetapi masih belum bisa melakukan pendaftaran online akan tetap dilayani (pengumuman tata cara pendaftarannya akan diumumkan paling lambat tanggal 7 Juli 2009) …..bukannya itu berarti sama aja daftar manual juga y pada akhirnya…?? kalimatnya bertolak belakang nih…

  23. kok data ku ga bisa masuk masuk sih……udah ngisi form berkali kali……. duh gimana sih……

  24. ALHAMDULILLAH

  25. Loh ktx klo gk pkek OnLine bisa??? tp kok tiba2 da pembritahuan klo gk pakek OnLine gk bisa……?!?

    gimana seh?? Plin Plan

  26. Mas Gimana Kalau setelah mengisi Form Pendaftaran Tapi Hasilnya Session Expired itu Gimana Sudah Berkali-kali saya mendapatkan hasil gitu Makasih…

  27. alhamdulillah

    setelah lama nunggu akhrnya berhasil jg

    thankz yae mas…..

  28. huaah,,
    the last step i got it,akhirnya.
    tinggal blajar berdoa berusaha
    guud luck bwt tmn” yg blm bs e-reg.
    caiiiooo all..

  29. Mas admin, mengapa ketika Telah mengisi form pendaftaran muncul tulisan “SESSION_EXPIRED” Apa artinya, Mohon balasanya.

  30. Assalamualaikum…..
    Kak Admin dan semua kawan yang mau daftar ke Stan. Akhirnya saya berhasil juga daftar. Ada hal yang mau saya tanyakan kak, Formulir yang saya dapat seperti harus diisi oleh panitia. betul seperti itu ya Kak?

  31. bales donk , mohon ni ayo capat. please

  32. Lagi lagi ada tulisan “SESSION EXPIRED” Apaan tu MAksutnya ?

  33. kalo mau cetak formulirnya bgm yah?apakah lulusan STM bisa ikut mendaftar?tq

  34. data saya kosong. tidak ada isinya. itu knp? ga bisa diedit

  35. wwwoooooooooooooooowoowwowwowowowoiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiii ,,,,,,,,,,GUUUUUUUUUUUUUUUUUUAaaaaaaaaaaaaaaaaa Berhasil CUuuuuuuuuuyyyyyyyyyyyyyyyyyyy, HAAAAAAAAAAAAAHHAAAAAAAAAAAAAAAHAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAAHAAAAAAAAAA, ASik Alhamdulillah, ^$7936y2q907^*)(#^%(&#, (((((((((_ Buat loe yang belum berhasil sabarrrr yaaaaaaaa , Jangan menyerah, &&&&&& siang malam tanpa makan, gua tak henti mencoba. wat loe semangatlah, walaupun tak akan berhasil.bbbbbbybybybyb

  36. coba jam2 5 pagi bagi yang blm bisa e-reg..sekalian subuhan..ni trik dah terbukti..hehe..lancar terkendali….
    mg2 besok kita ketemu yaa di stan..hahhaaa…

  37. abis isi formulir yang muncul “Invalid Token”, gw coba log in bisa tapi datanya kosong. ga ada sama sekali. ga bisa diedit juga. cuma pembayaran yang bisa diedit. tlg bantuannya ..

    • @taa

      “Bila terjadi saat selesai pengisian form pendaftaran, silahkan coba untuk login dengan username dan password Anda. Bila Anda bisa login, berarti data Anda sudah masuk ke database. Bila tidak bisa, silahkan melakukan pendaftaran lagi.”

  38. Pendaftaran USM STAN tahun ini memang berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya.e-registration yang semula diharapkan panitia dapat mempercepat proses pendaftaran justru berlangsung sebaliknya.Jika kita amati dengan seksama,secara tersirat memang e-registration sedikit berbau tes awal,berupa tes kesabaran dan motivasi para peserta dalam mengikuti USM kali ini.
    Bagi para sobat yang belum berhasil mendaftarkan diri secara on line,berikut merupakan beberapa tips dan trik kecil yang dapat bermanfaat:

    1.Rajinlah melakukan melakukan pendaftaran selama 24 jam.
    2.Inet pada pukul 00.00-06.00,sebab saat itulah traffic internet sangat tinggi.
    3.Gunakan waktu tertentu yang diprediksi sepi pengunjung.
    4.Gunakan IDM(internet download manager) atau aplikasi lain agar lebih cepat dalam proses pendownloadan form pendaftaran.
    6.Jika kita inet di warnet,pastikan memilih warnet yang berakses cepat dan sepi pengunjung.
    7.Jangan membuka banyak alamat situs dalam satu PC saat proses e-registration.
    8.Berdoalah agar proses pendaftaran sobat semua cepat berhasil.

    Teruslah BERSEMANGAT sob!
    Karena cita-cita yang besar pasti membutuhkan pengorbanan yang besar pula.
    Semoga bermanfaat!

    Dunia Kita.
    biraptorxxx2.blogspot.com

  39. bisa ga penyerahan formulir sebelum tanggal yang telah di tentukan di lembar pendaftaran….

  40. tanggal penyerahan formulir/berkas saya adalah pada tggl 14 juli… nah masalah nya pada tanggal 14-16 itu saya sedang melaksanakan spmb di uin jakarta… bisa ga penyerahan formulirnya pada tanggal 17…. atau sebelum tangal 14….????

  41. kalo sampe tanggal 26 juli ijazah atw SKHUN nya blum kluar dari sekolah gmna???
    aku bawa ijazah sementara boleh ga???

Tinggalkan Balasan ke anggie Batalkan balasan